Cara Simpan Video Tiktok Ke Galeri HP Android Berhasil 100%

Cara simpan video tiktok ke galeri android dengan mudah – Bagaimana cara menyimpan draft video tiktok ke galeri hp android atau perangkat lainnya? Gampang banget, beberapa pengguna aplikasi tiktok belum mengetahui tentang bagaimana cara save video hasil dari tiktok mereka ke galeri hp maka dari itu kami akan memberikan tipsnya.

Aplikasi Tiktok merupakan salah satu media yang dikembangkan oleh devolever Tiongkok dimana aplikasi ini bertunjuan untuk berbagi video dari hasil para konten kreator menuangkan ide kreativitas mereka ke dalam video musik. Aplikasi media sosial berbasis video musik ini juga dapat berperan sebagai editor konten video musik dengan dukungan peralatan yang cukup lengkap.

Namun sayangnya, aplikasi tiktok tidak menyediakan fitur untuk menyimpan video musik dari para kreatornya. Untuk itu kita perlu mengakali bagaimana cara untuk dapat menyimpan video musik Tik Tok dari draft ke galeri hp lokal perangkat.

Meskipun tiktok tidak menyediakan fitur cara untuk bisa save video hasil dari rekaman tiktok, namun terdapat banyak sekali fitur menarik yang ada pada aplikasi tersebut, seperti dukungan musik, dukungan stiker, dan dukungan fitur lainnya yang akan membantu pengguna menuangkan kreativitas dalam sebuah konten video musik.

Lantas bagaimana cara menyimpan video tiktok ke galeri hp android? Mari kita simak pada ulasan berikut ini.

Cara Mudah Save Video Tiktok ke Galeri Hp Android

Cara Simpan Video Tiktok Ke Galeri HP Android Berhasil 100%

  • Buka aplikasi Tik Tok yang sudah terpasang di perangkat
  • Buka profil Tik Tok dengan mengetuk ikon yang terletak paling pojok di bagian kanan bawah
  • Buka draft video musik yang ingin disimpan ke galeri
  • Unggah video tersebut dengan menekan tombol Post
  • Tunggu prosesnya selesai, buka profil sekali lagi saat proses upload telah selesai
  • Buka video yang telah berhasil diunggah
  • Pilih ikon menu lain pada samping kanan layar
  • Kemudian pilih Save locally, dan tunggu aplikasi mengunduh video ke galeri lokal
  • Pengguna juga dapat menghapus video pada menu yang sama dengan memilih Delete

Nah demikianlah, sedikit ulasan singkat mengenai bagaimana cara simpan hasil rekaman video tiktok ke galeri hp android. Semoga bermanfaat dan selamat mencoba.

Tech Enthusiast dan Blogger sejak 2016, dengan background Ilmu Komputer. Sangat menyukai hal-hal tentang teknologi komputer, internet, dan HP Android, main game. Senang berbagi informasi gratis dan b…